Lekturloka

Tentang Kami Beranda Navigasi
Penafian Kebijakan Privasi Kontak Kami Tentang Kami Beranda Navigasi


Rembulan yang Tertutup Awan

Oleh Muhafi // Category: Sajak

Rembulan yang Tertutup Awan

Oleh Muhafi // Category: Sajak

Kunjungi Website Lain!







November, 2021

Oleh Muhafi

Kategori: Sajak

-----


Aku menilas jalan nan gelap lagi senyap
Tak ada markah jalan yang memberi petunjuk
Jika pun ada maka tak bisa aku melihat


Suatu waktu di kala asa semakin pudar
Rembulan muncul dari balik awan
Terang dan indah ia bersinar


Tak lagi aku merangkak
Kutapak jalan perlahan dengan gempita
Terang bulan menghapus lara


Sekejap aku melangkah
Bulan kembali pergi meninggalkanku
Tertutup awan, jalan pun kembali gelap


Ketakutanku kembali
Lebih dahsyat dibanding sebelum rembulan datang
Sebab kali ini bukan hanya gelap dan senyap yang menghantui


Hujan halilintar turun
Membuatku bener-benar tersungkur
Dingin dan hancur lebur



Ikuti Kami
November, 2021

Oleh Muhafi

Kategori: Sajak

-----


Aku menilas jalan nan gelap lagi senyap
Tak ada markah jalan yang memberi petunjuk
Jika pun ada maka tak bisa aku melihat


Suatu waktu di kala asa semakin pudar
Rembulan muncul dari balik awan
Terang dan indah ia bersinar


Tak lagi aku merangkak
Kutapak jalan perlahan dengan gempita
Terang bulan menghapus lara


Sekejap aku melangkah
Bulan kembali pergi meninggalkanku
Tertutup awan, jalan pun kembali gelap


Ketakutanku kembali
Lebih dahsyat dibanding sebelum rembulan datang
Sebab kali ini bukan hanya gelap dan senyap yang menghantui


Hujan halilintar turun
Membuatku bener-benar tersungkur
Dingin dan hancur lebur


Lekturloka ID
Ikuti Kami



Artikel Terpopuler > Indeks


Artikel Terbaru

No article yet
No article yet
No article yet



+